Sunday, August 29, 2004

Penciptaan "ALAM SEMESTA"

saya mencoba untuk menyampaikan dari secuil yang saya bisa ketahui baik dari membaca maupun melihat dan berpikir, berikut ini di antaranya:

ALAM SEMESTA yang saya maksud disini adalah keseluruhan makluk hidup dan maupun benda mati yang ada didunia baik yang bisa terlihat maupun yang tidak terlihat, yang bisa kita dengar maupun yang tak bisa kita dengar, yang bisa kita rasakan maupun yang tidak bisa kita rasakan.....

Menurut ilmu astronomi konon usia alam semesta menurut hitungan manusia akan berakhir dalam 18 miliar tahun lagi, dimana saat ini usia alam semesta sedang mencapai 12 miliar tahun....

Alam semesta berisi/terdiri dari 4 hal yang tak terpisahkan yaitu:
MATERI, ENERGI, RUANG dan WAKTU.

Di alam ini Tuhan menciptakan:
Malaikat, Jin, Syaitan, Manusia, Pohon, Binatang dan Benda Mati.

Proses terbentuknya diperkirakan berawal dari setitik materi&energi yang dahsyat yang terus mengembang hingga sekarang yang didalam prosesnya diantaranya sempat terjadi ledakan "Big Bang" sehingga kumpulan materi&energi tersebut tercerai barai dan membentuk susunan galaksi-galaksi yang jumlahnya tak terhingga seperti di antaranya galaksi Bimasakti, galaksi Andromeda dsb...

Kemudian keseluruhan proses mengembang tersebut lama kelamaan (kira-kira 30 miliar tahun kemudian) akan kembali pada titik balik (mengecil lagi) seperti semula.

1 Comments:

Anonymous Anonymous said...

teori Big Bang itu cuman Teori yang tahu hanyalah ALlah SWT

lebih baik dirujuk ke Kitabullah and Hadits
wassalam

June 24, 2007 at 2:32 AM  

Post a Comment

<< Home